Pembuatan Aplikasi Server


Sekarang buatlah sebuah project Java biasa pada NetBeans IDE dan berilah nama project tersebut contohnya Implementasi, dan buatlah sebuah package dahulu dengan nama id.web.martinusadyh.iso8583.helper. Didalam package yang telah kita buat, buatlah sebuah helper class dengan nama DecimalHexBinaryConverter.java yang mempunyai fungsi sebagai konverter ketika kita ingin menghitung nilai Bitmap yang kurang lebih seperti kode dibawah ini :
  1. id.web.martinusadyh.iso8583.helper.DecimalHexBinaryConverter.java
Setelah selesai membuat konverter dari HexaToBinary dan sebalik-nya, sekarang buatlah sebuah Helper Class lagi yang fungsinya kali ini lebih berkaitan dengan field-field yang terdapat dalam format ISO 8583 seperti mencari panjang bitmap yang sebenar-nya, mencari data element yang aktif dalam sebuah message dan lain-lain. Sekarang buatlah sebuah Java Class dengan nama ISOUtil didalam package id.web.martinusadyh.iso8583.helper yang isinya kurang lebih adalah sebagai berikut :
  1. id.web.martinusadyh.iso8583.helper.ISOUtil.java
Sampai disini proses pembuatan Helper Class sudah selesai dan siap untuk digunakan, sekarang mari saat-nya kita membuat sebuah implementasi server-nya :) Implementasi server ini akan kita buat dengan menggunakan ServerSocket standart dari Java, jadi kita tidak memerlukan lagi tambahan library lain. Sekarang buatlah sebuah class baru dengan nama ServerISO dan simpanlah pada package id.web.martinusadyh.iso8583.socket yang isinya kurang lebih seperti kode dibawah ini :
  1. id.web.martinusadyh.iso8583.socket.ServerISO.java
Sampai disini proses pembuatan implementasi Server ISO 8583 kita sudah selesai, sekarang mari kita lanjutkan dengan membuat implementasi untuk client-nya.

SUMBER Referensi : http://martinusadyh.web.id dan wikipedia

0/Post a Comment/Comments

Lebih baru Lebih lama