Memotong Text Dengan Fungsi Substr di PHP (Membuat Read More)

substr

Memotong Text Dengan Fungsi Substr di PHP - Memotong Text Dengan Fungsi Substr Di Php itu lah pokok bahasan yang akan saya bahas sekarang, banyak yang bertanya dan kesulitan bagaimana sih membuat atau memotong sebuah tulisan/kalimat di php (membuat read more) ,mari kita simak langsung script di bawah ini :

<?php
 $text="Memotong sebuah text dengan menggunakan fungsi SUBSTR di php atau membuat read more di php";
 $potong_text=substr($text, 0, 30);
 echo $potong_text;
?>
Keterangan :
  • $text adalah kalimat atau text yang nantinya akan di potong.
  • substr adalah fungsi php untuk memotong text.
  • 0 adalah posisi awal text yang akan di potong.
  • 30 adalah jumlah huruf atau karakter yang akan di tampilkan.
  • echo $potong_text adalah untuk menampilkan text yang di potong.
bagaimana kawan paham ? :)

2/Post a Comment/Comments

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama